Featured Post

Desain Eksterior Rumah Mungil Part 2

desain-eksterior-rumah-mungil
desain-eksterior-rumah-mungil
Saiki tak posting meneh desain eksterior rumah mungil bagian ke 2, bagian pertama endi mas? lihat artikel sebelumnya.. he3x, makanya catet alamat blog iki, ben ra ketinggalan.. he3x..
pada artikel berikut kami berikan denah 3d dari rumah mungil diatas.. ok? terus buka blog iki ojo nengdi2... sip..

10 comments:

Anonymous said...

mas, ini modeling & rendernya pake soft apa?

Anonymous said...

Modeling pake AutoCAD, 3Ds Max, Render dengan Vray, Finishing di Photoshop

Anonymous said...

mohon saran warna cat luar rumah di areal yg dikelilingi oleh sawah mas, trimakasih

Anonymous said...

Gunakan Warna putih lebih bnayk kombinasi dengan warna abu2,karena memang hijau sawah cocok jika di padu dengan warna putih, juga bisa di tambah dengan batu pualam warna abu2 seperti dinding batu kali dan lain2 sebgai hiasan dindingnya

Harmud said...

mas..
coba ditampilkan sketcnya rumah mungil type LB22/LT72

terimakasih

Anonymous said...

mas,,, tolong bantu akku buat cari aplikasi apa saja yg buat gambar2 rumah,,,n desain2 gitu,,,
akku sudh punya CAD 2010,SKETCUP,RENDER, trus apa laggi?


kalo,,,YG 3DS MAX sama VRAY tu buat appa sajja?

mohon INFONYA ...

MA'RUFF
MADIUN JAWA TIMUR.

argajogja said...

@MA'RUFF :selain CAD 2010,SKETCUP,RENDER,ada archicad, 3ds max, maya, blender dan lain2

trus 3ds max dan vray biasaya untuk desain visualitation / gambar realistik baik interior ataupun eksteriornya

cumakita said...

Gambar denah rumahnya untuk yang ini mana mas ( gambar detailnya sekalian kalo ada )

Ummu UnaiSah said...

klo oleh tau ukuran rumahnya brpXbrp ya???

lamria bancin said...

mas, boleh saya minta denah 3d dari rumah mungil diatas ??? Soalnya saya suka desainnya. trims